Beragam Manfaat Buah Durian Untuk Kesehatan -- Durian atau lebih di kenal dengan julukan rajanya buah, memang memiliki aroma dan citarasa yang tentunya menjadi incaran banyak orang. Buah yang memiliki musim setahun sekali ini, menjadi buah yang banyak di cari karena aromanya yang membuat siapapun ingin mengkonsumsinya setiap hari. Namun, buah dengan duri yang banyak ini ternyata memiliki banyak manfaat yang baik untuk kesehatan tubuh anda.
Ini terlihat dengan banyaknya kandungan di dalamnya seperti karbohidrat, lemak, protein, Vitamin B dan C, magnesium, fosfor, kalium, thiamin, polyphenol, antioksidan dan omega 3 dan 6. Manfaat buah durian memang belum banyak orang yang mengetahuinya, namun kini anda bisa mengetahuinya dengan mudah di sini.
Berikut ini beberapa manfaat buah durian yang bisa anda nikmati dan ketahui dengan sempurna hanya di sini. Di antaranya:
- Kandungan kalori dalam durian serta lemak tak jenuh di dalamnya menjadi solusi dan pilihan yang terbaik untuk di guunakan. Ini akan membantu memenuhi asupan di dalam tubuh anda.
- Karbohidrat yang tinggi, bisa membantu anda untuk mencegah sembelit, diare dan masalah pencernaan. Dengan adanya kondisi ini tentunya anda tidak perlu khawatir untuk masalah kesehatan yang anda miliki saat ini.
- Kandungan protein di dalamnya, membantu anda untuk mengurangi resiko sindrom iritasi usus besar. Dengan adanya masalah ini tentunya membantu anda untuk mendapatkan kemudahan dalam kesehatan usus dan pencernaan anda.
- Kandungan vitamin C dan B6 di dalamnya, membantu membentuk kolagen dalam kulit secara alami serta meningkatkan imun dalam tubuh.
- Zat besi dan tembaga di dalam durin mampu menciptakan kemudahan untuk anda mengontrol pembentukan sel darah merah, membentuk tulang yang kuat dan kesehatan kulit dengan lebih kencang.
- Kalium di dalam buah ini juga membantu untuk mengatur detak jantung dan mengontrol tekanan darah yang baik.
Itulah beberapa manfaat buah durian, namun masih banyak lagi manfaat lainnya yang bisa anda dapatkan di raja buah ini seperti pengobatan epilepsi, mengatur tidur, menjaga metabolisme, mengembalikan energi, menjaga kesehatan otot dan saraf.
0 Komentar untuk "Beragam Manfaat Buah Durian Untuk Kesehatan"